Mengejar Sunset di Sumurup

“Summer is coming,” begitu pikir saya saat melihat matahari yang sudah mulai rutin menyinari bumi Salatiga beberapa hari belakangan. Hujan deras yang mengguyur Salatiga minggu sebelumnya seperti sebuah sisa-sisa yang memang harus ditumpahkan. Dalam angan liar saya, matahari mulai jengah menunggu giliran untuk tampil sehingga dengan tak sabar memaksa hujan untuk segera menyelesaikan tugasnya. Dengan […]

Indonesia Mini Bernama Salatiga

“Berarti nilainya tujuh dong, kan salah tiga.” Begitu kelakar yang sering diucapkan setiap orang yang mendengar nama kota di mana saya dibesarkan. Kelakar tersebut memang tidak salah karena kalau menilik sejarah, Sunan Kalijaga memberi nama Salatiga dikarenakan kesalahan tiga orang. Diceritakan bahwa tiga orang tersebut bersalah karena tidak mengikuti nasehat beliau.  Salatiga, kota yang tidak […]