ardiannugroho.com | Siapa tak kenal Jogja? Kota Gudeg ini selalu saja menarik untuk dikunjungi. Tak hanya di waktu libur panjang, tapi kala akhir minggu saja,…
Trip
Teratai Raksasa di Gugusan Pegunungan Menoreh
ardiannugroho.com | Dulu sekali saya pernah mendengar sebuah cerita tentang sebuah teratai raksasa di tengah danau. Kala itu saya bertanya-tanya sebesar apa teratai raksasa tersebut….
Menilik Penjelajah Laut di Konservasi Penyu Pacitan
ardiannugroho.com | Penyu sudah menjadi binatang favorit sejak saya masih duduk di bangku SD. Kehebatannya menjelajah lautan menarik perhatian saya, selain umurnya yang panjang. Baru…
Sensasi Naik Kereta Api Tua Ambarawa
Suara mesin berat berderit. Perhatian semua orang di stasiun Ambarawa seketika tersita. Kepala mereka serentak menoleh ke kiri, tempat asal suara. Sebuah lokomotif D30124 berwarna…
Cerita Ciheras: Padepokan Para Pembelajar
Seorang pria berkacamata, rambut keriting panjang yang diikat, mengenakan kaos dalam dan tanpa alas kaki melompat keluar dari dalam rumah bergegas menyambut kami. Senyum ramahnya…
Geliat Fajar Kota Tua Batavia Lama
Matahari baru saja bangun dari tidur panjangnya ketika saya tiba di pelataran Kota Tua. Hangat sinarnya menyapa ramah kepada siapa saja yang sedang berada di…
Syukur Penghibur Jalanan Sungai Martapura
Sebuah kincir api memutar di atas kepala. Sama sekali tak tampak raut muka ketakutan sedikitpun. Malahan, matanya tajam menatap setiap penonton yang penasaran dengan aksinya….
Debar Canyoning Air Terjun Mancur
Suara gemuruh air terjun menyambut kedatangan kami berenam. Hujan yang mengguyur sedari siang ikut menjadi penyebab tingginya debit air terjun Mancur yang berada di lereng…
Raungan Tong Setan
Suara knalpot sepeda motor meraung-raung dari dalam sebuah tong raksasa yang terbuat dari kayu. Di depan tangga luar tenda para calon penonton mengantri setelah menebus…
Akhir Tidur Panjang Kereta Jenazah Kolonial
Sebuah bangunan persegi bercat merah muda di ujung persimpangan Jalan Candi Sari dan Jalan Taman Pahlawan selama ini selalu diam membisu dan meninggalkan tanya. Engsel…